Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Meski Start dari Baris Belakang, Maverick Vinales Tetap Yakin Bisa Beri Kejutan di MotoGP Qatar 2022

Tino Satrio , Jurnalis-Minggu, 06 Maret 2022 |13:59 WIB
Meski Start dari Baris Belakang, Maverick Vinales Tetap Yakin Bisa Beri Kejutan di MotoGP Qatar 2022
Pembalap Tim Aprilia, Maverick Vinales. (Foto: MotoGP)
A
A
A

Di sisi lain, pembalap berusia 27 tahun itu masih memiliki keluhan terhadap tunggangannya, RS-GP. Terutama masalah pada ban baru yang sedang digunakan. Ia tak begitu nyaman yang membuatnya kesulitan mencatat waktu terbaik di kualifikasi.

Ban baru yang dikenakan untuk RS-GP dianggap sulit untuk melakukan tarikan guna menyalip lawan. Dan kemungkinan, ia akan menggunakan ban yang berbeda dari kualifikasi dalam sesi balapan nanti untuk meningkatkan performanya di atas lintasan.

Maverick Vinales

"Dalam pengujian saya memiliki masalah dengan bagian depan dan di sini masalahnya semakin besar, terutama dengan ban baru. Tapi kita tidak boleh menyerah. Ini tentu bukan saatnya untuk mulai menangis," tambahnya,

Sejauh ini perkembangan motor Aprilia bisa dikatakan sangat pesat. Namun, Vinales yang baru bergabung pada akhir MotoGP 2021 pun masih kesulitan untuk beradaptasi.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement