Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Finis Ketujuh di Klasemen F1 2021, Charles Leclerc Ngaku Banyak Dibantu Carlos Sainz

Rio Eristiawan , Jurnalis-Jum'at, 07 Januari 2022 |10:52 WIB
Finis Ketujuh di Klasemen F1 2021, Charles Leclerc Ngaku Banyak Dibantu Carlos Sainz
Charles Leclerc kala menjalani balapan di F1. (Foto: Twitter/@scuderiaferrari
A
A
A

MARANELLO – Pembalap Scuderia Ferrari, Charles Leclerc, mengomentari pencapaiannya di F1 2021. Mengakhiri F1 2021 dengan menempati urutan ketujuh di klasemen pembalap, Leclerc mengaku dapat banyak bantuan dari rekan setimnya, Carlos Sainz Jr.

Sebagaimana diketahui, Leclerc mengakhiri musim balap F1 2021 dengan meraih satu podium dan menempati posisi ketujuh di akhir kelasemen. Ia berhasil memperbaiki performanya karena di 2020 Leclerc hanya menempati posisi kedelapan.

Charles Leclerc

BACA JUGA: F1 2021 Berlangsung Ketat, tapi Musim Depan Bakal Lebih Sengit

Pembalap berusia 24 tahun itu mengatakan kalau Sainz membantunya di setiap balapan. Hal tu membuatnya tampil lebih baik lagi. Leclerc pun mengakui F1 2021 adalah musim yang menarik baginya.

BACA JUGA: F1 2021 Sangat Melelahkan, Max Verstappen Ingin Lebih Santai Musim Depan

“Dia (Carlos Sainz, Jr) telah menciptakan musim yang luar biasa, mendorong saya dengan keras, dan membuat saya tampil lebih baik di setiap balapan. Ini adalah tahun yang sangat menarik," kata Leclerc dilansir dari Tuttomotoriweb, Jumat (7/1/2022).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement