Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Barbora Krejcikova Tantang Anastasia Pavlyuchenkova di Final Prancis Open 2021

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 11 Juni 2021 |04:53 WIB
Barbora Krejcikova Tantang Anastasia Pavlyuchenkova di Final Prancis Open 2021
Barbora Krejcikova lolos ke final Prancis Open 2021. (Foto: REUTERS/Sarah Meysonnier)
A
A
A

Saking bangganya, Krejcikova mengaku sudah cukup bangga bisa menyentuh babak semifinal. Dia menilai perjuangannya sejauh ini jauh lebih penting, ketimbang hasil yang didapat.

“Jika saja kalah, saya masih tetap bangga atas diri sendiri. karena saya sudah berjuang dan itu yang paling penting di sini. Terima kasih kepada tim atas energinya,” ujarnya.

Pada partai puncak, Krejcikova sudah ditunggu petenis Rusia, Anastasia Pavlyuchenkova. Dia melaju usai menaklukkan petenis Slovenia, Tamara Zidansek. Laga final nomor tunggal putri Prancis Open 2021 sendiri akan berlangsung pada Sabtu, 12 Juni 2021 malam WIB.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement