Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

UFC 253, Israel Adesanya Pertahankan Sabuk Juara Usai Tumbangkan Paulo Costa

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Minggu, 27 September 2020 |13:17 WIB
UFC 253, Israel Adesanya Pertahankan Sabuk Juara Usai Tumbangkan Paulo Costa
Adesanya pertahankan sabuk juara usai tumbangkan Paul Costa di UFC 253 (Foto: MMA Fight)
A
A
A

Situasi ini justru membuat Paulo Costa berada dalam situasi sulit. Keadaan pun berubah ketika tendangan keras Adesanya ke arah kepala mambuat Costa kehilangan keseimbangan dan terjatuh.

Mendapati lawannya dalam kondisi kurang menguntungkan, Adesanya pun langsung melancarkan beberapa pukulan kerasnya. Pertarungan pun dihentikan setelah wasit melihat Paulo Costa tak lagi memberikan perlawanan.

Adesanya pun dinyatakan menang lewat TKO atas Paulo Costa. Kemenangan ini sekaligus membuatnya mempertahankan sabuk juara bertahan di kelas menengah.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement