“Kami akan dengan senang hati menyambut Tuan Danilo Petrucci bersama kami mulai musim 2021. Danilo adalah lelaki yang sangat saya hormati,” ungkap Poncharal, mengutip dari laman resmi MotoGP, Jumat (26/6/2020).
“Ia adalah pria normal yang selalu menyapa semua orang, yang memiliki banyak karisma dan selera humor yang tinggi. Selain itu, dan mungkin lebih penting adalah ia salah satu pemenang balapan MotoGP,” pungkasnya.
(Ramdani Bur)