“Ini sangat melelahkan dan kadang-kadang sangat mengecewakan ketika harus memainkan laga dalam lima set atau berada di dalam super breaker,” ungkap Federer, mengutip dari BBC, Minggu (26/1/2020).
“Saat itulah saya benar-benar mulai bertanya, mengapa saya tidak bisa menyelesaikan pertandingan ini lebih cepat,” pungkas peraih gelar juara enam kali Australia Open itu.
(Ramdani Bur)