Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Toto Wolff Bangga Mercedes Punya Hamilton dan Bottas

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Minggu, 22 Desember 2019 |00:09 WIB
Toto Wolff Bangga Mercedes Punya Hamilton dan Bottas
Hamilton dan Bottas bersama Tim Mercedes. (Foto: Twitter Mercedes AMG)
A
A
A

BRACKLEY – Kepala Tim Mercedes AMG Petronas, Toto Wolff, mengaku senang timnya memiliki Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas. Ia bangga mereka berada di Mercedes lantaran Bottas dan Hamilton saling melengkapi.

Wolff tahu betul kedua pembalapnya itu merupakan driver terbaik di ajang Formula One (F1) era sekarang ini. Jadi, ia merasa beruntung karena kedua pembalap terhebat itu bisa berada dalam satu tim di Mercedes.

Baca Juga: Ini Hal yang Buat Valtteri Bottas Kecewa dari F1 2019

Bottas dan Hamilton

Persaingan sangat jelas terasa di antara Hamilton dan Bottas. Wolff merasa kedua pembalapnya itu saling bertarung untuk menjadi yang terbaik, baik di tim Mercedes dan juga di ajang balapan F1. Namun, ia senang karena dirinya tetap melihat adanya persaingan yang sportif antara Hamilton dan Bottas.

Saling support untuk menjadi lebih baik itulah yang semakin membuat Wolff merasa senang Mercedes memiliki Bottas dan Hamilton. Ia pun berharap kerja sama itu terus berlanjut hingga musim-musim ke depan.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement