Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Punya Catatan Manis di Le Mans, Lorenzo Ogah Sesumbar

Bagas Abdiel , Jurnalis-Rabu, 15 Mei 2019 |10:36 WIB
Punya Catatan Manis di Le Mans, Lorenzo Ogah Sesumbar
Jorge Lorenzo (Foto: Laman resmi MotoGP)
A
A
A

LE MANS – Pembalap Tim Repsol Honda, Jorge Lorenzo, mengaku tak ingin sesumbar jelang melakoni balapan MotoGP 2019 di Sirkuit Le Mans, Prancis pada akhir pekan ini. Meski memiliki sejumlah catatan manis, tapi kini Lorenzo kembali datang ke Le Mans dengan suasana baru.

Tidak dipungkiri, Sirkuit Le Mans merupakan salah satu lintasan terkuat yang dimiliki Lorenzo. Hal itu mampu dibuktikan dengan lima kemenangan yang ia peroleh selama mentas di MotoGP sejak 2009. Kemenangan terakhir pun diraih pada 2016 atau tahun terakhirnya bersama Yamaha.

Jorge Lorenzo (Foto: MotoGP)

Memang kemenangan Lorenzo di Le Mans tidak terlepas dari motor YZR-M1 yang selalu tampil baik di lintasan sepanjang 4,2 km itu. Sementara ketika Lorenzo lepas dari Yamaha, Lorenzo belum mampu membuktikan diri menjadi yang terbaik di Le Mans.

Baca juga Makin Waspada, Marquez Ungkap Titik Terkuat Rins di MotoGP 2019

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement