Comeback, Hendra Setiawan Turun di Kejuaraan Dunia 2025!

Bagas Abdiel, Jurnalis
Selasa 12 Agustus 2025 17:43 WIB
Hendra Setiawan akan comeback di Kejuaraan Dunia Senior 2025 (Foto: Okezone/Aldhi Chandra Setiawan)
Share :

2. Comeback

Hadirnya Hendra di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis Senior tersebut membuat sang legenda memastikan diri akan comeback. Meski bukan turun di turnamen profesional, tetapi aksinya menarik untuk dinantikan.

Sementara itu Debby juga akan turun di sektor ganda putri usia 35 tahun. Tetapi, ia tidak akan berpasangan dengan pemain Indonesia melainkan Jody Barral yang berasal Skotlandia.

Pada edisi sebelumnya, yakni Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis Senior 2023, Indonesia sukses membawa pulang gelar. Satu titel tersebut diraih oleh Alvent Yulianto Chandra/Fran Kurniawan di nomor ganda putra usia 35 tahun.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya