Bos Repsol Honda Tahu Penyebab Marc Marquez Baru Menang di MotoGP Aragon 2024

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Minggu 08 September 2024 03:21 WIB
Marc Marquez butuh waktu lama untuk memenangi balapan pertamanya di MotoGP 2024 (Foto: Instagram/@marcmarquez93)
Share :

Lebih lanjut, Puig menilai perbedaan itu berperan penting mencegah Marquez memenangi balapan di trimester pertama 2024. Belum lagi, trio penunggang motor GP24 yakni Francesco Bagnaia, Jorge Martin, dan Enea Bastianini, sungguh brilian sepanjang musim.

“Saya pikir perbedaan itulah yang mencegah Marquez memenangi balapan di sepertiga awal musim ini,” papar Puig.

“Perbedaan itu, juga tentu saja, Pecco Bagnaia dan Jorge Martin, bahkan Enea Bastianini, mengendarai motor tersebut dengan brilian serta merupakan tiga pembalap hebat,” tandasnya.

Marquez sendiri seperti kacang yang tak lupa kulitnya. Ia sempat menghampiri garasi tim Repsol Honda di Sirkuit MotorLand Aragon dan mengatakan skuad lamanya turut berperan dalam kemenangan itu.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya