Well Done! Empat Wakil Ganda Campuran Indonesia Berhasil Melaju ke Babak 16 Besar Spain Master 2024, Jangan Lewatkan 30-31 Maret 2024, Live Eksklusif di iNews

Karina Astawidara, Jurnalis
Kamis 28 Maret 2024 09:39 WIB
Saksikan wakil-wakil Indonesia beraksi di 16 besar Spain Masters 2024 di iNews. (Foto: MNC Media)
Share :

Lalu di sektor ganda putra berhasil meloloskan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani yang hanya membutuhkan waktu dua game saja untuk bisa menyingkirkan wakil Taiwan, Chen Cheng Kuan / Chen Sheng Fa dengan skor identik 21-14 dan 21-14.

Di turnamen BWF Super 300 Spain Master 2024, wakil Indonesia diharapkan mampu menjaga hasil yang positif usai menorehkan sukses meraih juara di All England dan Swiss Open Lalu. Dan siapakah wakil Indonesia yang akan terus melaju ke babak selanjutnya?

Dukung terus perjuangan atlet atlet kebanggan Indonesia dan jangan lewatkan Spain Master 2024 Sabtu (30/03) dan Minggu (31/03), Live hanya di iNews, New Home of Badminton

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya