“Saya tidak yakin siapa yang akan menang, tapi akan ada pertandingan ulang,” tambahnya.
Sementara, pelatih tinju kawakan, Teddy Atlas mengungguli King Usyk -julukan Oleksandr Usyk- untuk memenangkan duel itu. Eks pelatih Mike Tyson itu berpendapat, Usyk punya keunggulan tekad untuk menang.
“Ya, mereka bilang lawannya punya pukulan jab, bisa bertinju, dia adalah pria yang lebih besar. Usyk memiliki satu aset yang selalu ia miliki. Kamu tahu apa itu? Dia tahu cara menang,” tutur Atlas.
(Rivan Nasri Rachman)