Saat Pebulu Tangkis Malaysia Daren Liew Keluarkan Sikap Tak Sportif dan Emosi Gara-Gara Tak Terima Kekalahan

Maulana Yusuf, Jurnalis
Selasa 11 April 2023 05:39 WIB
Tunggal putra asal Malaysia, Daren Liew. (Foto: Instagram/darenliew)
Share :

Sehingga poin pun tak jadi diberikan kepada Prannoy. Akan tetapi, wasit yang mengambil jalan tengah dengan mengulang reli tetap membuat Daren Liew kesal.

Daren Liew sebetulnya ingin poin diberikan kepadanya pada reli tadi. Akibatnya, Daren Liew tak henti-hentinya bersikap tak sportif pada reli selanjutnya.

Mulai dari memukul keras kok yang diberikan kepada Prannoy, hingga melemparkan raketnya dengan keras ke sisi lapangan. Akibatnya, sikap tak terpuji yang dilakukannya, kartu merah dilayangkan wasit kepada Daren Liew.

Emosi dan amarah dalam pertandingan bulu tangkis menjadi hal yang wajar. Yang tak wajar adalah saat sang pemain tak mampu mengontrolnya hingga berujung tindakan tak terpuji yang merugikan.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya