Perbedaan Antara Judo dan Jujitsu

Komaruddin Bagja, Jurnalis
Rabu 23 Februari 2022 01:01 WIB
Perbedaan antara judo dan jujitsu (Foto: Reuters)
Share :

(Latihan Jujitsu, foto: Wikipedia)

Secara garis besar, jujitsu adalah leluhur dari Judo. Para prajurit samurai Jepang Kuno menggunakan teknik lengkap, seperti pukulan, tendangan, jepitan dan permainan pedang untuk menghadapi lawan. Itulah jujitsu.

Sementara itu, judo lebih menekankan kepada pertarungan defensif dengan cara bergulat. Judo adalah jujitsu versi lebih aman.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya