Ceritakan Pengalaman Bersama Yamaha, Maverick Vinales: Di Sana Banyak Orang Jahat

Rio Eristiawan, Jurnalis
Sabtu 19 Februari 2022 15:23 WIB
Maverick Vinales pembalap Aprilia Racing (Foto: Instagram/@maverick12official)
Share :

Ia juga menjelaskan hanya sedikit orang yang mengetahui kejadian apa yang dialami oleh dirinya. "Sejujurnya, menurutku diam adalah jawaban terbaik. Tidak ada yang bisa dikatakan. Sangat sedikit orang yang tahu apa yang sebenarnya terjadi di sana,” ucapnya.

Sebagiaman diketahui, Maverick Vinales memang telah melewati musim buruknya tahun lalu. Ia mengalami pergolakan batin di musim 2021. Pertengahan tahun menjadi tanda kehilangan anggota keluarga dan kelahiran anak pertamanya.

Ditambah pemutusan kontraknya bersama Yamaha setelah banyaknya insiden di pertengahan musim, membuat ia tak tampil maksimal, dan harus menduduki posisi ke-10 di MotoGP 2021.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya