5 Fakta Pernikahan Sabina Altynbekova, Mulai dari Ucapkan Bismillah hingga Dinikahi Pria Dewasa

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Kamis 31 Desember 2020 15:09 WIB
Sabina Altynbekova bersiap melakukan servis (Foto: Instagram/@altynbekova_20)
Share :

1. Ayah Tetap Pria Nomor Satu

Setelah resmi menikah, tentu Sayat Salmanuly menjadi pria satu-satunya dalam hidup Sabina. Meski begitu, pria nomor satu dalam hidupnya bukanlah Sayat, melainkan sang ayah. Kehadiran sang ayah begitu penting dalam hidupnya, sekali pun kini berstatus istri orang.

“Pria utama dalam hidupku,” tulis Sabina Altynbekova dalam unggahan foto di Instagram, seraya menggamit tangan serta menatap ayahnya penuh kasih.

Laki-laki lain memang boleh datang dan meminang seorang perempuan. Namun, bagi si anak perempuan, sampai kapan pun, laki-laki terbaik dalam hidupnya adalah sang ayah.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya