Sebagai catatan, usai melangsungkan Tes Pramusim, para tim peserta MotoGP akan memulai balapan perdana musim ini di Sirkuit Qatar, pada 8 Maret 2020 mendatang.
Musim lalu, atau tepatnya pada MotoGP 2019, Andrea Dovizioso (Andrea Dovizioso) keluar sebagai pemenang usai bersaing ketat dengan Marc Marquez.
(Mochamad Rezhatama Herdanu)