Anthony Jejaki Semifinal Indonesia Masters 2020

Andika Pratama, Jurnalis
Jum'at 17 Januari 2020 16:32 WIB
Anthony Sinisuka Ginting (Foto: PBSI)
Share :

Kemenangan mengantarkan Anthony menjejaki semifinal yang akan dilangsungkan besok, Sabtu 18 Januari 2020. Anthony belum tahu siapa lawan yang akan ia hadapi besok karena masih menunggu hasil pertandingan Zhao Jun Peng (China) dengan Viktor Axelsen (Denmark).

Secara kualitas, Axelsen lebih unggul daripada Zhou sehingga kemungkinan besar Anthony akan melawannya besok. Apabila skenario itu terjadi maka tantangan besar harus dilewati Anthony agar dirinya bisa melenggang ke partai puncak yang akan berlangsung pada Minggu 19 Januari 2020.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya