Brivio percaya bahwa pada balapan di Assen Rins mampu melanjutkan performa apiknya. Karena, pada gelaran MotoGP Belanda 2018, pembalap berpaspor Spanyol itu mampu menyelesaikan balapan sebagai runner-up.
“Dalam hal apa pun, kami memulai Assen dengan pikiran positif, terutama setelah balapan bagus yang dilakukan Alex di sini pada tahun 2018,” tukas Brivio.
(Fetra Hariandja)