Lorenzo Yakin Bisa Kompetitif di Jerez

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Rabu 17 April 2019 17:38 WIB
Pembalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo (Foto: Laman Resmi MotoGP)
Share :

Maka dari itu, Lorenzo berambisi untuk bisa mendapatkan start yang bagus kali ini. Selain itu, Lorenzo juga memiliki catatan cukup bagus kala mentas di Jerez. Hal tersebutlah yang membuat pembalap asal Spanyol itu semakin percaya diri lantaran telah memahami trek. Kondisi fisik Lorenzo juga disebutnya telah semakin membaik.

“Saya pikir kami bisa melakukannya. Kami punya pengalaman lebih banyak akhir pekan ini, dan di trek yang lebih baik, seperti Jerez, kami bisa kompetitif. Itu cukup bagus. Saya merasa secara fisik sepertinya normal, seperti tahun-tahun sebelumnya,” ujar Lorenzo, mengutip dari Crash, Rabu (17/4/2019).

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya