Kepala Kru Rossi Sebut Cuaca Jadi Faktor Penting di MotoGP Inggris 2018

Djanti Virantika, Jurnalis
Selasa 21 Agustus 2018 19:26 WIB
Valentino Rossi. (Foto: Laman resmi MotoGP)
Share :

"Jika tidak terlalu basah atau kering, sulit untuk memutuskan ban yang akan digunakan. Anda harus tahu persis kapan garis yang ideal itu kering. Itu sebabnya, kami berharap cuaca bisa kering atau benar-benar basah,” ujar Galbusera, sebagaimana dikutip dari Speedweek, Selasa (21/8/2018).

Hasil manis memang menjadi target Rossi di delapan seri terakhir MotoGP 2018, termasuk di MotoGP Inggris 2018. Sebab, pembalap asal Italia itu tengah menjaga asanya untuk meraih gelar juara pada musim ini. Rossi kini masih bertengger di posisi kedua pada klasemen sementara pembalap MotoGP 2018.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya