Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menpora Erick Thohir Bangga Tim Atletik Indonesia Cetak Sejarah di ASEAN

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Jum'at, 21 November 2025 |08:55 WIB
Menpora Erick Thohir Bangga Tim Atletik Indonesia Cetak Sejarah di ASEAN
Erick Thohir bangga Timnas Atletik Indonesia cetak sejarah di ASEAN (Foto: Dok. Okezone)
A
A
A

“Prestasi ini menunjukkan potensi atlet-atlet muda Indonesia yang akan menjadi tulang punggung Indonesia pada masa depan. Kami di Kemenpora memastikan akan terus memberikan dukungan bagi cabor atletik yang termasuk dalam 17 cabor unggulan,” ujar Erick. 

“Selamat untuk para atlet dan terima kasih yang telah mengharumkan nama Indonesia,” tandasnya.  

Erick Thohir. (Foto: Kemenpora)

Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U-18 dan U-20 2025 diikuti 278 atlet dari 10 negara. Ajang tersebut terdaftar dalam World Athletics Global Calendar dan berlabel World Rankings Competition.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement