Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gagal Juara Dunia MotoGP 2023, Jorge Martin Kesal kepada Maverick Vinales

Basudiwa Supraja , Jurnalis-Senin, 27 November 2023 |07:32 WIB
Gagal Juara Dunia MotoGP 2023, Jorge Martin Kesal kepada Maverick Vinales
Jorge Martin kesal kepada Maverick Vinales karena ganggu usahanya memperebutkan gelar juara dunia MotoGP 2023 (Foto: REUTERS)
A
A
A

"Setelah (melebar) itu, saya mulai bertarung dengan Maverick. Saya tidak mengerti mengapa dia menyalip kembali, karena dia tahu saya sedang berjuang untuk kejuaraan, jadi itu tidak masuk akal. Tapi memang begitulah adanya,” keluh Martin, dipetik dari Crash, Senin (27/11/2023).

Maverick Vinales

Terlepas dari itu, Martin tetap lapang dada dengan hasil yang diraihnya. Dia pun memberikan selamat kepada Pecco yang kembali juara di MotoGP setelah 2022 lalu.

Martin pun keluar sebagai runner up di MotoGP 2023. Sementara di posisi ketiga klasemen MotoGP tahun ini ditempati oleh pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi.

(Reinaldy Darius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement