Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Meski Jago di Trek Baru, Marc Marquez Prediksi Francesco Bagnaia Menangi MotoGP India 2023

Andhika Khoirul Huda , Jurnalis-Kamis, 21 September 2023 |15:13 WIB
Meski Jago di Trek Baru, Marc Marquez Prediksi Francesco Bagnaia Menangi MotoGP India 2023
Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dijagokan memenangi MotoGP India 2023 (Foto: Instagram/@pecco63)
A
A
A

Ya, Bagnaia memang menjadi pembalap yang paling sering menang musim ini dari 12 seri dan 24 balapan yang telah bergulir. Ia lima kali menang di balapan utama dan empat kali berjaya di sprint.

Juara bertahan asal Italia itu pun nyaman duduk di puncak klasemen MotoGP 2023 dengan torehan 283 poin. Bagnaia masih unggul 36 poin dari pesaing terdekatnya, Jorge Martin, di posisi dua.

Marc Marquez (Repsol Honda) melaju pada balapan MotoGP San Marino 2023 (Foto: Reuters/Jennifer Lorenzini)

Anda dapat menyaksikan secara langsung lanjutan ajang-ajang olahraga berkelas dunia di Vision+, dengan klik di sini: https://www.visionplus.id/.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement