Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Grand Final Proliga 2023: Jakarta LavAni Pertahankan Gelar Juara Usai Kalahkan Jakarta Bhayangkara Presisi

Muhammad Gazza , Jurnalis-Minggu, 19 Maret 2023 |21:20 WIB
Hasil Grand Final Proliga 2023: Jakarta LavAni Pertahankan Gelar Juara Usai Kalahkan Jakarta Bhayangkara Presisi
Jakarta LavAni menang 3-2 atas Jakarta Bhayangkara Presisi (Foto: Instagram/lavani.forever)
A
A
A

Namun, LavAni menolak untuk takluk begitu saja. Di set keempat, mereka pun langsung unggul di poin-poin awal dengan skor 7-5. Kendati begitu, Bhayangkara tetap tidak membiarkan LavAni menyamakan skor hingga keduanya imbang pada 19-19 menjelang akhir set keempat.

Jakarta LavAni

Pada akhirnya, LavAni sukses memperpanjang perjuangannya dengan meraih kemenangan 25-21. Skor 2-2 dan laga dilanjutkan ke set kelima.

Di set penentu, Dio Zulfikri cs sukses meraih kemenangan dengan skor 15-9. Dengan demikian, Jakarta LavAni sukses menjadi juara Proliga untuk dua tahun beruntun.

(Reinaldy Darius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement