Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain Bulutangkis Asing yang Sering Menyabet Gelar Juara di Indonesia Open, Nomor 1 Rival Abadi Taufik Hidayat

Rina Anggraeni , Jurnalis-Senin, 12 September 2022 |22:40 WIB
5 Pemain Bulutangkis Asing yang Sering Menyabet Gelar Juara di Indonesia Open, Nomor 1 Rival Abadi Taufik Hidayat
Berikut 5 pemain bulutangkis asing yang sering menyabet gelar juara di Indonesia Open (Foto: BWF)
A
A
A

1. Lee Chong Wei

Lee Chong Wei

Di posisi pertama, ada legenda hidup Malaysia, yaitu Lee Chong Wei. Ya, rival abadi Taufik Hidayat ini tercatat sudah memenangi enam gelar juara Indonesia Open sepanjang kariernya. Adapun keenam juara itu diraih pada 2007, 2009, 2010, 2011, 2013, dan 2016. Lee Chong Wei pun menyabet enam gelar di nomor tunggal putra.

(Hakiki Tertiari )

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement