
“Dia (Marquez) telah menunjukkan, bahwa dia pada dasarnya dapat memenangkan balapan dengan satu tangan,” ujar Doohan.
“Seperti yang saya katakan, secara mental dia sangat kuat, dia memenangkan enam gelar MotoGP dan Anda tidak akan mendapatkannya jika Anda seorang yang lembut. Dia salah satu yang terbaik sepanjang masa,” pungkasnya.
(Andika Pratama)