Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gagal Finis di Argentina, Pol Espargaro Bidik Podium di MotoGP Amerika Serikat 2022

Maulana Yusuf , Jurnalis-Rabu, 06 April 2022 |17:10 WIB
Gagal Finis di Argentina, Pol Espargaro Bidik Podium di MotoGP Amerika Serikat 2022
Pol Espargaro bidik podium di MotoGP Amerika Serikat 2022 (Foto: MotoGP)
A
A
A

Terlepas dari hal itu, Pol Espargaro memprediksi tahun ini akan mendapatkan tekanan yang kuat dari para pesaingnya. Di mana, saingannya itu akan bekerja keras untuk mendapatkan gelar juara MotoGP tahun ini.

Pol Espargaro

“Sepertinya akan ada banyak orang yang bersaing untuk kejuaraan tahun ini,” kata Pol Espargaro.

Kendati demikian, Pol Espargaro tetap yakin dirinya akan memperoleh hasil maksimal di balapan selanjutnya. Terlebih, Pol Espargaro manargetkan podium teratas di Amerika Serikat nanti.

“Jadi kami harus kembali mencetak poin dan menyusun akhir pekan seperti awal tahun,” tambah Pol Espargaro.

“Sudah waktunya untuk mendapatkan beberapa poin lagi dan mulai membangun sesuatu,” tutup pembalap berusia 30 tahun itu. 

Nonton semua seri balapan MotoGP 2022 kapan saja dan di mana saja live di Vision+, cek di sini. Download Vision+ sekarang di Google Play Store atau App Store.
https://vipl.us/s53nk
Nonton semua seri balapan MotoGP 2022 kapan saja dan di mana saja live di Vision+, cek di sini. Download Vision+ sekarang di Google Play Store atau App Store.

(Hakiki Tertiari )

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement