Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Final India Open 2022: Tak Dapat Perlawanan Berarti, Ganda Putri Thailand Juara

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Minggu, 16 Januari 2022 |15:32 WIB
Hasil Final India Open 2022: Tak Dapat Perlawanan Berarti, Ganda Putri Thailand Juara
Benyapa Aimsaard/Nuntarkn Aimsaard. (Foto: Federasi Bulu Tangkis Thailand/BAT)
A
A
A

Pada game kedua, Aimsaard/Aimsaard tampak bermain lebih dominan. Dalam waktu singkat, mereka dapat mengungguli Akchurina/Morozova dengan kedudukan 2-0.

Namun, Akchurina/Morozova tak mau menelan kekalahan begitu saja. Mereka mencoba untuk mengejar ketertinggalannya. Hal itu pun membuat pasangan Rusia itu menyamakan skor 2-2.

Namun, hal tersebut membuat Akchurina/Morozova melakukan kesalahan sendiri. Aimsaard/Aimsaard dapat memaksimalkan keadaan untuk menjauh, mereka pun berhasil unggul di interval kedua dengan skor 11-4.

Aimsaard/Aimsaard nyaris tak memberikan celah kepada lawannya. Mereka tak menemui kesulitan untuk merebut keunggulan 15-5. Mereka terus melaju hingga memenangkan laga dengan skor 21-5 dalam waktu 34 menit.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement