Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Soal Insiden Lorenzo, Eks Pembalap MotoGP: Itu Hancurkan Balapan di Catalunya

Djanti Virantika , Jurnalis-Rabu, 19 Juni 2019 |16:33 WIB
Soal Insiden Lorenzo, Eks Pembalap MotoGP: Itu Hancurkan Balapan di Catalunya
Insiden di MotoGP Catalunya 2019. (Foto: Laman resmi MotoGP)
A
A
A

“Untuk pertama kalinya, Lorenzo sedikit berada lebih di garis depan. Sungguh menyakitkan melihat tabrakan beruntun Lorenzo. Dia tidak sengaja melakukannya, itu sudah pasti, tapi sayangnya dia menjatuhkan tiga pembalap sekaligus,” ujar Laconi, sebagaimana dikutip dari Paddock GP, Rabu (19/6/2019).

“Pembalap yang dijatuhkan tersebut pun bukan sembarang, mereka memegang peran penting di level kejuaraan. Jadi, itu menghancurkan segalanya,” lanjutnya.

Jorge Lorenzo

Gelaran MotoGP Catalunya 2019 pun akhirnya dimenangkan oleh pembalap Tim Repsol Honda, Marc Marquez. Sementara podium kedua diisi oleh Fabio Quartararo dan podium ketiga ditempati Danilo Petrucci.

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement