Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

MotoGP Inggris 2018 Resmi Dibatalkan

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Minggu, 26 Agustus 2018 |22:44 WIB
MotoGP Inggris 2018 Resmi Dibatalkan
Motor balap MotoGP 2018 (Foto: Laman resmi MotoGP)
A
A
A

Maka dari itu, diadakanlah pertemuan di antara para pembalap dengan Dorna Sport serta IRTA untuk mendiskusikan tindakan apa yang seharusnya diambil. Setelah melakukan pertemuan tersebut, maka dibuatlah keputusan kalau balapan MotoGP Inggris 2018 yang semula dijadwalkan hari ini dibatalkan.

Konferensi Pers MotoGP Inggris dibatalkan

“Setelah melakukan pertemuan antara pejabat IRTA dan pengendara MotoGP, keputusan telah dibuat untuk membatalkan MotoGP Inggris 2018 karena kondisi trek yang dianggap terlalu tidak aman,” tulis laman resmi MotoGP.

Kekhawatiran soal Sirkuit Silverstone yang tidak aman digunakan karena memiliki genangan air tersebut terjadi setelah pada FP4, pembalap Tim Reale Avintia, Tito Rabat, tergelincir dan mengalami kecelakaan hebat. Maka dari itu, pihak penyelenggara kini menjadi lebih berhati-hati dalam melangsungkan balapan.

(Fetra Hariandja)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement