Dengan terpilihnya De Puniet menjadi pembalap tes KTM, ia mengaku sangat senang dan berharap dapat memberikan kontribusi yang cukup penting bagi tim. Tak lupa, De Puniet pun mengucapkan ucapan semoga Kallio dapat segera sembuh dari cedera yang dideritanya.
NEWS @RandydePuniet14 #KTM @MotoGP Test Rider for 2️⃣0️⃣1️⃣8️⃣
— KTM Factory Racing (@KTM_Racing) August 12, 2018
„First I wish #MikaKallio a quick recovery. I‘m happy to come back after almost 2 years & help the team now to further develop the #RC16.“#KTM #READYTORACE #OrangeFamily #MotoGP2018
📸 @SebasRomeroBCN pic.twitter.com/mOOhnYuYzA
“Pertama, saya ingin mengucapkan doa kepada Mika Kallio agar cepat diberikan kesembuhan. Saya sangat senang dapat kembali (di dunia MotoGP) setelah hampir dua tahun saya meninggalkan dunia ini. Saya juga senang dapat membantu tim ini untuk terus berkembang ,” ucap De Penuiet, dikutip dari laman resmi MotoGP, Senin (13/8/2018).
(Rivan Nasri Rachman)