Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lorenzo Ingin Belajar dari Dovizioso demi Tampil Impresif Bersama Ducati

Ezha Herdanu , Jurnalis-Kamis, 03 Mei 2018 |08:12 WIB
Lorenzo Ingin Belajar dari Dovizioso demi Tampil Impresif Bersama Ducati
Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo (Foto: AFP)
A
A
A

Sebagaimana diketahui, Dovizioso memang menjadi satu-satunya pembalap pabrikan Ducati yang mampu melaju dengan impresif bersama motor Desmosedici GP18.

Baca Juga: Valentino Rossi Komentari Kiprah Jorge Lorenzo Bersama Tim Ducati

“Apabila tandem Anda mengalahkan Anda, Anda tak punya alasan. Apabila memang ada, itu hanya karena saya baru satu tahun mengendarai Ducati, sementara Dovi sudah enam tahun,” ucap Lorenzo, seperti dikutip dari Movistar, Kamis (3/5/2018).

“Akan tetapi bagaimanapun ia tetap melaju lebih cepat dari saya di sejumlah balapan pada musim ini, dan saya harus belajar darinya untuk mengejar ketertinggalan performa saya,” tuntas pembalap berusia 30 tahun tersebut.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement