Hasil Australia Open 2026: Aldila Sutjiadi/Giuliana Olmos Kandas di Ronde 2

Cikal Bintang, Jurnalis
Jum'at 23 Januari 2026 10:25 WIB
Aldila Sutjiadi mengakhiri perjalanannya bersama Giuliana Olmos di ronde 2 Australia Open 2026 (Foto: Instagram/@guguolmos)
Share :

Duet Indonesia-Meksiko itu mencoba bermain dengan skema lebih cepat. Selain itu, mereka juga berupaya mendulang poin dari pukulan servis.

Namun, Melichar-Martinez/Bucsa mampu mengantisipasi hal itu dengan baik. Akhirnya, mereka berhasil menuntaskan laga dengan kemenangan set kedua 6(6) dan 7(8).

Hasil ini tentu mengecewakan buat publik Tanah Air. Sebelumnya, Janice Tjen juga tumbang dari Karolina Pliskova di babak 2 nomor tunggal putri pada Kamis 22 Januari 2026.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya