Hasil Indonesia Masters 2026: Adnan/Indah Tumbangkan Unggulan, Jafar/Felisha Amankan Tiket 16 Besar

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Rabu 21 Januari 2026 15:16 WIB
Ganda campuran Indonesia, Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta. (Foto: PBSI)
Share :

Sementara itu, Bobby Setiabudi/Melati Daeva Oktavianti gagal mengikuti jejak para kompatriotnya. Langkah pasangan non-Pelatnas PBSI itu terhenti setelah kalah dari Jesper Toft/Amalie Magelund asal Denmark dalam dua gim langsung dengan skor 19-21 dan 15-21.

Adnan Maulana/Indah Cahya Sari Jamil. (Foto: PBSI)

Berikut Hasil Lengkap Indonesia Masters 2026:

Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu Vs Kristoffer Kolding/Mette Werge (Denmark): 21-14, 21-19.

Terry Hee/Gloria Emanuelle Widjaja Vs Cheng Xing/Zhang Chi (China): 21-13, 20-22, 21-13.

Bobby Setiabudi/Melati Daeva Oktavianti Vs Jesper Toft/Amalie Magelund (Denmark): 19-21, 15-21.

Adnan Maulana/Indah Cahya Sari Jamil Vs Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia): 18-21, 21-18, 22-20.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya