Link Live Streaming Race F1 GP Belanda 2025: Max Verstappen Asapi Duo McLaren?

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Minggu 31 Agustus 2025 18:38 WIB
Simak link live streaming race F1 GP Belanda 2025 di Vision+ (Foto: X/@F1)
Share :

2. Klasemen F1 2025

Bila sukses bertahan dari serangan Norris dan Verstappen di tikungan 1, Piastri hanya perlu menjaga ritme balapnya. Apalagi, tim akan memprioritaskannya dalam strategi pit untuk ganti ban.

Piastri tentu tidak mau jumlah kemenangannya disamakan Norris, yang sudah lima kali naik podium teratas, musim ini. Pria asal Australia itu sudah enam kali menang dan menguasai puncak klasemen F1 2025 berbekal 284 poin serta unggul 7 angka.

Keunggulan 7 poin itu akan sirna jika Norris menang dan Piastri finis kedua. Bahkan, posisi puncak klasemen akan beralih ke tangan pria asal Inggris itu karena lebih banyak menjadi runner up (lima kali)!

Link live streaming race F1 GP Belanda 2025 bisa diklik di sini.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya