5 Alasan Marc Marquez Bakal Juara MotoGP 2024 Setelah Gabung Ducati Lenovo, Nomor 1 Gengsi Pabrikan

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Sabtu 08 Juni 2024 08:17 WIB
Marc Marquez bisa menjadi juara dunia MotoGP 2024 (Foto: Instagram/@marcmarquez93)
Share :

3. Tren Positif


Tren positif tengah dijalani Marquez dalam beberapa seri terakhir. Ia mampu berturut-turut mengamankan podium di GP Spanyol, Prancis, dan Catalunya.

Ini menjadi sinyal kebangkitan Marquez. Kemenangan tampaknya hanya tinggal menunggu waktu dan sang pembalap harus konsisten.

2. Adaptasi Semakin Mulus


Adaptasi Marquez bersama Ducati Desmosedici GP23 semakin mulus! Bantuan dari kepala kru, Frankie Carchedi, yang disebut-sebut salah satu terbaik di MotoGP, membuatnya menjalani hari-hari yang bagus.

Marquez kini sudah paham apa saja kelemahan dan kelebihan motor Ducati Desmosedici GP23-nya. Patut dinanti apakah ini dapat menjadi kunci untuk konsisten meraih kemenangan atau tidak.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya