Lewis Hamilton Sempat Kepikiran Pensiun Usai Kalah Kontroversial di GP Abu Dhabi 2021

Muhammad Gazza, Jurnalis
Senin 04 Desember 2023 00:01 WIB
Lewis Hamilton sempat berpikir untuk pensiun usai kalah kontroversial (Foto: Reuters/Hamad I Mohammed)
Share :

Hamilton tak menampik sangat emosi di momen itu. Bahkan, insiden itu juga menjadi waktu yang paling sulit baginya.

"Jadi, saya harus menunggu hingga semua tenang terlebih dahulu dan memikirkannya dengan pikiran jernih sehingga bisa mengambil keputusan yang tepat," pungkasnya.

Pembalap berusia 38 tahun itu sempat menghilang selama beberapa pekan dari hingar bingar dunia F1. Hamilton juga puasa mengunggah apa pun ke media sosialnya, sesuatu yang jarang terjadi.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya