5 Atlet yang Temukan Ketenangan Hati Setelah Jadi Mualaf, Nomor 1 Eks Penyerang Timnas Indonesia

Reinaldy Darius, Jurnalis
Rabu 04 Januari 2023 20:34 WIB
Paul Pogba merupakan salah satu mualaf yang menemukan ketenangan hati (Foto: Instagram/paulpogba)
Share :

1. Cristian Gonzales

Cristian Gonzales merupakan seorang pesepakbola yang dikenal luas di Indonesia. Dia merupakan pemain naturalisasi dari Uruguay yang pernah membela Timnas Indonesia.

Tiba di Indonesia pada 2003, Gonzales memutuskan menjadi mualaf setelah menikahi wanita Indonesia, Eva Nurida Siregar. Setelahnya, Gonzales pun sering mengabdikan dirinya untuk agama.

Seperti halnya pada 2008 silam, Gonzales diketahui menyumbang untuk pembangunan masjid. Pada saat itu, dia sedang bermain untuk Persik Kediri, jadi masjid tersebut terletak di Gresik, Jawa Timur.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya