Vinales Kecewa Gagal Podium di Balapan Virtual MotoGP San Marino 2020

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Senin 18 Mei 2020 07:43 WIB
Maverick Vinales (Foto: MotoGP)
Share :

Kendati begitu, Vinales tetap punya ambisi besar untuk bisa kembali bersaing di posisi depan pada balapan selanjutnya. Ia pun berjanji akan melakukan perisapan lebih matang sebelum tampil pada seri berikutnya.

“Kali ini saya tidak bisa berlatih, dan inilah hasil yang bisa saya dapatkan. Ini mengecewakan, karena saya ingin bertarung di depan lagi. Pasti saya akan berlatih untuk putaran berikutnya dan kembali lebih kuat!” tutup mantan pembalap Suzuki Ecstar tersebut.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya