"Tidak. Dalam hal itu akan dibatalkan,” tutur Mori, sebagaimana dikutip dari The Sun, Selasa (28/4/2020).
Virus corona memang telah merebak luas di sejumlah negara. Hal tersebut pun turut terjadi di Jepang. Angka terbaru mengatakan bahwa virus corona telah menginfeksi 13.613 jiwa di Jepang dengan jumlah kematian mencapai 394 jiwa.
(Ramdani Bur)