Marcus/Kevin Kalahkan Soh/Chia, Indonesia Unggul 2-0 atas Malaysia

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Minggu 16 Februari 2020 16:39 WIB
Marcus/Kevin (Foto: PBSI)
Share :

Pasangan Malaysia memulai set kedua dengan begitu baik. Mereka bahkan sempat unggul jauh 6-1 atas Marcus/Kevin. Meski begitu, Marcus/Kevin kemudian berhasil mengejar dan unggul 11-9 di interval gim kedua.

Permainan cepat Kevin di sektor depan masih menjadi momok bagi pasangan Malaysia. Soh/Cia beberapa kali dibuat kerepotan ketika berhadapan dengan Kevin di depan net. Indonesia menjauh atas Malaysia setelah Marcus/Kevin berhasil menutup gim kedua dengan 21-16.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya