5 Wakil Indonesia Terakhir yang Juara China Open

Ezha Herdanu, Jurnalis
Selasa 10 September 2019 19:32 WIB
Anthony Sinisuka Ginting juarai China Open 2018 (Foto: badmintondindonesia.org)
Share :

2. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (China Open 2016 dan 2017)


Setelah puasa gelar cukup lama, nomor ganda putra akhirnya kembali memberikan gelar juara untuk Indonesia di China Open. Sosok pasangan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo jadi sosok yang menyudahi puasa gelar tersebut di China Open 2016.

Marcus/Kevin berhasil tampil luar biasa di China Open 2016 dengan jadi juara setelah mengalahkan pasangan Denmark, Mathias Boe/Carsten Mogensen. Setahun berikutnya, prestasi serupa berhasil kembali diraih Marcus/Kevin setelah kembali mengalahkan Boe/Morgensen di final.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya