Daftar Wakil Indonesia di Babak 16 besar All England 2019

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Kamis 07 Maret 2019 09:14 WIB
Fajar/Rian. (Foto: Media PBSI)
Share :

BIRMINGHAM – Sebanyak delapan wakil Indonesia bakal bertanding di babak 16 besar All England 2019 pada Kamis (7/3/2019) sore WIB. Delapan wakil Indonesia itu hanya sebagian yang berkompetisi di ajang tersebut. Pasalnya hampir separuhnya gagal untuk melaju ke babak 16 besar usai tersingkir di babak pertama All England 2019.

Perwakilan dari Indonesia yang pertama kali memastikan diri tampil di babak 16 besar All England 2019 adalah Tommy Sugiarto yang mampu menyudahi perjuangan wakil tuan ruma Rajiv Ouseph. Selain Tommy, tunggal putra lain yang juga lolos ke 16 besar adalah Jonatan Christie.

Baca Juga: Hasil Wakil Indonesia di Hari Pertama All England 2019

Sementara di nomor ganda putra, Indonesia mengirimkan dua wakilnya. Adalah Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, serta Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, yang berhasil mengalahkan lawan-lawannya di babak pertama.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya