Stadion Si Jalak Harupat Siap Gelar Pertandingan Sepakbola Asian Games 2018

Bagas Abdiel, Jurnalis
Kamis 09 Agustus 2018 15:45 WIB
Stadion Si Jalak Harupat (Foto: Oris Riswan/Okezone)
Share :

“Ini paling siap ya, rumputnya bagus dan fasilitas lainnya di sini lebih lengkap,” ungkap Iriawan, mengutip dari laman resmi INASGOC, Kamis (9/8/2018).

Stadion Si Jalak Harupat sendiri akan menjadi venue pertandingan cabor sepakbola untuk Grup C dan E. Grup C akan ditempati Uni Emirat Arab, China, Timor Leste dan Suriah. Sedangkan Grup E dihuni Korea Selatan, Kirgistan, Malaysia dan Bahrain.

Grup C akan memulai laganya terlebih dahulu pada 14 Agustus 2018 dengan mempertemukan China melawan Timor Leste diikuti Uni Emirate Arab kontra Suriah. Sementara Grup E akan memulai laganya pada 15 Agustus 2018 dengan mempertandingkan Kirgistan menghadapi Malaysia dilanjutkan Korea Selatan melawan Bahrain.

(Bagas Abdiel)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya