Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Pasangan Baru Raymond/Nikolaus: Dibentuk Awal Tahun, Kini Sukses Kalahkan Fajar/Fikri di Final Australia Open 2025

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Senin, 24 November 2025 |03:27 WIB
Kisah Pasangan Baru Raymond/Nikolaus: Dibentuk Awal Tahun, Kini Sukses Kalahkan Fajar/Fikri di Final Australia Open 2025
Ganda putra Indonesia, Raymond Indra/Nikolaus Joaquin. (Foto: Bagas Abdiel/Okezone)
A
A
A

"Pastinya ingin kayak senior-senior, main di All England, Kejuaraan Dunia, Olimpiade, pasti pengen sih. Tapi kan ada tahap-tahapnya, mungkin kita nikmatin dulu aja tahap-tahap kita," tutur Raymond.

"Kita kan pengennya ke sana, tapi mungkin kita harus nikmatin proses ini dan pengen ngasih yang terbaik aja sih mumpung masih di pelatnas kan," imbuhnya.

Raymond Indra/Nikolaus Joaquin juara Australia Open 2025. (Foto: PBSI)
Raymond Indra/Nikolaus Joaquin juara Australia Open 2025. (Foto: PBSI)

Kini, harapan Raymond dan Nikolaus di awal tahun 2025 perlahan mulai terwujud. Tanda nama mereka tak boleh diremehkan lagi dapat terlihat dari keberhasilan mereka mengalahkan Fajar/Fikri di final Australia Open 2025.

Raymond/Joaquin berhasil membuktikan bahwa proses yang mereka jalani berada di jalur yang tepat.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement