Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Charles Leclerc Kena Penalti di F1 GP Jepang 2022 hingga Gagal Jegal Pesta Juara Max Verstappen, Bos Ferrari Ngamuk

Rio Eristiawan , Jurnalis-Senin, 10 Oktober 2022 |14:15 WIB
Charles Leclerc Kena Penalti di F1 GP Jepang 2022 hingga Gagal Jegal Pesta Juara Max Verstappen, Bos Ferrari Ngamuk
Charles Leclerc dan Max Verstappen kala balapan di F1. (Foto: Reuters)
A
A
A

Mendapati kondisi ini, Binotto tak lupa memberikan selamat kepada Verstappen yang berhasil meraih gelar juara keduanya di F1. Ia menilai pembalap asal Belanda itu layak untuk mendapat gelar tersebut karena menujukkan performa apik di F1 2022.

"Kami harus memberi selamat kepada Max (Verstappen) atas kemenangannya dan untuk gelar juara keduanya. Dia melaju dengan sangat baik sepanjang musim," kata Binotto, dilansir dari Tuttomotoriweb, Senin (10/10/2022).

Charles Leclerc

Namun, Binotto mengaku tidak bisa menerima penalti yang diberikan kepada Leclerc. Menurutnya. FIA perlu melakukan peninjauan lebih dalam lagi untuk memutuskan memberikan penalti kepada seorang pembalap.

"Tentang penalti, saya punya sedikit komentar. Ini konyol dan tidak dapat diterima. Di Singapura, mereka (FIA) memutuskan dalam tiga jam, hari ini butuh beberapa detik," pungkasnya.

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement