Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

MotoGP Aragon 2022: Marc Marquez Sadar Motor Honda Kalah Kencang dari Ducati dan Aprilia

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 16 September 2022 |20:02 WIB
MotoGP Aragon 2022: Marc Marquez Sadar Motor Honda Kalah Kencang dari Ducati dan Aprilia
Marc Marquez menyadari, motor Honda kalah saing dari Ducati dan Aprilia (Foto: MotoGP)
A
A
A

Marc Marquez (Foto: MotoGP)

Marquez berharap Honda segera berbenah. Pasalnya, dia membutuhkan peralatan yang memadai, agar dapat bersaing. Apalagi, musim depan, dia akan didampingi juara dunia MotoGP 2020, Joan Mir yang bergabung dari Suzuki Ecstar.

“Mereka memahami jika kami tertinggal jauh, terutama di belakang Ducati dan Aprilia. Tahun depan, saya memiliki rekan satu tim yang kuat sehingga pembalapnya sudah ada. Sekarang, tinggal alatnya saja yang harus bekerja dan bersaing menjadi juara dunia,” pungkas Marquez.

(Andika Pratama)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement