Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jelang MotoGP Qatar 2022, Marc Marquez Bertaruh pada Dirinya Sendiri

Quadiliba Al-Farabi , Jurnalis-Jum'at, 04 Maret 2022 |10:45 WIB
Jelang MotoGP Qatar 2022, Marc Marquez Bertaruh pada Dirinya Sendiri
Marc Marquez akan mentas di MotoGP Qatar 2022 (Foto: MotoGP)
A
A
A

Marc Marquez (Foto: MotoGP)

“Mari lihat bagaimana memulai balapan pertama. Untuk 2022, saya ingin melawan semua orang ini untuk gelar tentu saja, mungkin untuk GP Qatar saya belum siap, selama akhir pekan, kami akan mengerti di mana kami berada,” ujarnya.

Sekadar informasi, MotoGP Qatar 2022 akan berlangsung di Sirkuit Losail, Doha, 6 Maret mendatang. Hasil positif di Sirkuit Losail penting bagi Marquez yang mengincar gelar juara pada musim ini.

(Andika Pratama)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement