Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tampil Bagus di Sesi Latihan Bebas, Pembalap Ducati Siap Dominasi MotoGP AS 2021

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Sabtu, 02 Oktober 2021 |21:29 WIB
Tampil Bagus di Sesi Latihan Bebas, Pembalap Ducati Siap Dominasi MotoGP AS 2021
Pembalap Ducati Lenovo, Jack Miller (Foto: MotoGP)
A
A
A

“Kami masih memiliki banyak pekerjaan yang harus dilakukan. Tetapi sebaliknya, saya senang dengan cara beberapa hari pertama berjalan di sini," ujar Miller dilansir dari laman Speedweek, Sabtu (2/10/2021).

"Catatan waktu di sesi latihan bebas jelas tidak buruk. Kami mungkin bisa melakukan beberapa peningkatan lagi pada sesi selanjutnya," lanjutnya.

 

"Saya harap orang-orang ditim juga berpikir seperti itu. Sebab jika melihat catatan waktu, enam pembalap terdepan masih sangat berdekatan," ujar Miller lagi.

"Belokan 10 cukup sulit dengan banyaknya permukaan yang tidak rata. Kami harus segera mencari cara untuk mengatasi itu," tandasnya.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement